Laporan Harian
SATUAN TUGAS PENANGANAN COVID-19 KEP. ANAMBAS
Yth.
- Pusdalops PB BNPB
- Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19
- Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau
- Unsur Penasehat Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kab. Kep. Anambas
- Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kab. Kep. Anambas
- Wakil Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kab. Kep. Anambas
- Ketua Pelaksana Harian Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kab. Kep. Anambas
Mohon ijin menyampaikan laporan :
Kondisi |
Cuaca : Berawan Suhu : 25 - 32 Kelembaban : 70 - 95 % Kecepatan Angin : 30 km/jam Arah Angin : Timur Laut Kondisi Perairan : 1. Perairan Selatan Anambas 0,50 M - 1,25 M (rendah) 2. Perairan Utara Anambas 0,50 -1,25 M (rendah) 3. Perairan Barat Natuna 0,50 - 1,25 M (rendah) 4. Perairan Selatan Natuna 0,50 - 1,25 M (rendah) |
||
---|---|---|---|
Peringatan Dini | Nihil | ||
Info Kebencanaan | Nihil | ||
Giat Hari Ini | 1.Wakil Bupati Kab. Kep. Anambas Meninjau Pemasangan Instalasi Bilik/Kamar Desinfektan di Bandara Matak bersama Tim Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Kab. Kep. Anambas yang di Lanjutkan dengan Pengecekan suhu tubuh para Penumpang yang baru tiba dari Jakarta Menggunakan Pesawat carter Perusahaan Travira Air. 2.Penyerahan Bantuan Masker 88 Kotak dan Hand Sanitizer 60 Ml sebanyak 1000 botol dari Medco E&P Natuna kepada Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Kab. Kep. Anambas. 3.Penyerahan Bantuan APD dari Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Kab. Kep. Anambas kepada RSUD Palmatak sebanyak 8 set. 4.Melakukan penyemprotan Desinfektan di Perumahan Penduduk, Rumah Ibadah dan Sekolah-sekolah di Dusun dan Teluk Mabai Desa Pesisir Timur Kec. Siantan 5.Melakukan Penyemprotan Desinfektan ke rumah-rumah Penduduk di Jl Raden Saleh, Jl. Pattimura dalam, Jl. Diponegoro, Jl. Kampung Baru dan Jl. Kampung Melayu Kec. Siantan 6.Melakukan Penyemprotan Desinfektan di Kantor Camat, Rumah Ibadah, Posyandu dan Sekolah-sekolah di Desa Air Asuk Kec. Siantan Tengah Personil yang Terlibat : - Lanudal Matak - TNI - Kepolisian Resor Anambas - BPBD Kab. Kep. Anambas - Dinas Kesehatan Kab. Kep. Anambas - Camat beserta Staf Kec. Kute Siantan - Satpol PP Kab. Kep. Anambas - Relawan Telor Merah Penanggulangan Covid-19 KKA - Pemuda Pancasila - Tagana Kec. Siantan |
Kendala - |
Solusi - |
Petugas Piket | 1.Susanto 2.Raslah |
||
Operator | Arizaruddin Tedi |
#salamtangguh
#KitaJagaALAMJagaKita
#lawanCovid19
#KiteDirumahAjeWak
SATUAN TUGAS PENANGANAN COVID-19
Jl. Ahmad Yani, Desa Tarempa Barat, Kec. Siantan 29791
WA. 0813-1945-4141
website: covid19.anambaskab.go.id
website: bpbd.anambaskab.go.id
email: pusdalops.bpbd.kepulauananambas@gmail.com
email: satgascovid19@bpbd.anambaskab.go.id
Kegiatan Lainnya
Gugus Tugas Lainnya
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan JemajaTerakhir: Kamis, 2020-12-17 18:19:31, Total 139 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan PalmatakTerakhir: Selasa, 2020-07-14 16:00:03, Total 34 Laporan |
![]() |
SATUAN TUGAS PENANGANAN COVID-19 KEP. ANAMBASTerakhir: Rabu, 2020-12-23 18:39:31, Total 265 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Jemaja TimurTerakhir: Minggu, 2021-01-03 13:52:04, Total 115 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Siantan TimurTerakhir: Rabu, 2020-06-24 23:00:45, Total 10 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Siantan UtaraTerakhir: Rabu, 2020-05-06 16:00:03, Total 14 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Kute SiantanTerakhir: Kamis, 2020-11-19 18:09:11, Total 98 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Siantan TengahTerakhir: Senin, 2020-07-13 17:00:18, Total 10 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Siantan SelatanTerakhir: Selasa, 2020-03-31 16:00:05, Total 1 Laporan |
![]() |
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Jemaja BaratTerakhir: Kamis, 2020-07-09 16:00:41, Total 4 Laporan |
![]() |
Pusdalops BPBD Kab. Kepulauan AnambasTerakhir: Selasa, 2021-01-13 14:58:41, Total 69 Laporan |